sang bijak & palang pintu peradaban

Face to face Dessy Anwar dengan Dalai Lama (metro tv hari ini) bukan hanya mengangumkan, tetapi juga merupakan pembelajaran besar dalam upay...

Drawing of His Holiness Dalai LamaFace to face Dessy Anwar dengan Dalai Lama (metro tv hari ini) bukan hanya mengangumkan, tetapi juga merupakan pembelajaran besar dalam upaya membangun peradaban yang lebih baik. Compassion, peace & harmony adalah dasar pijakan dari setiap keputusan yang diambilnya. Sikap bijaknya dalam menanggapi berbagai permasalahan mencerminankan kekuatan karakter dan kualitas tinggi kepemimpinan. Exclusive & rangkuman  interview dengan  Dalai Lama XIV oleh Dessy Anwar, lengkapnya dapat baca di : http://mayadewi.wordpress.com/2010/06/27/dalai-lama-sang-bijak/ Berikut adalah  salah satu cuplikan wawancaranya : Kekerasan adalah metoda yang sangat salah. Kenapa? Kekerasan bisa mengendalikan tubuh, bukan pikiran, bukan emosi. Inti yang ingin saya sampaikan, kekerasan dipakai untuk mengendalikan tubuh orang lain, bukan pikiran. PIkiran hanya bisa diubah dengan pemahaman, dialog, respek, kasih dan persaudaraan. Baru Anda bisa mengubah pikiran. Hanya itu caranya. Hancurkan cara memakai kekerasan. Kekuatan menimbulkan ketakutan. Ketakutan menimbulkan kemarahan. Kemarahan menimbulkan kebencian. Lalu kekerasan. Kedua, metoda kekerasan tak bisa diperkirakan. Begitu memulai, meski niatnya memakai kekerasan terbatas, tapi begitu dilakukan, tidak bisa diperkirakan. Sangat mudah menjadi kekerasan tak terkendali.


Related

Sosial Humanitas 4502089302008110832
Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

CNN Indonesia | Berita Ekonomi

Finansial - ANTARA News

panenrayabersama

okezone bisnis

Ekonomi - VoA

BUMN Untuk Indonesia - ANTARA News

Tempo Bisnis

Liputan Ekonomi VOA

Bursa - ANTARA News

Bisnis - ANTARA News

Ekonomi - ANTARA News

Berita Terkini - ANTARA News

Tempo Berita Nasional

item