AMERIKA 2012 ?

Publik Amerika Optimis Prospek 2012 Jakarta, Strategydesk - Menyongsong tahun baru, sebagian besar publik AS optimis tahun depan akan leb...

Publik Amerika Optimis Prospek 2012
Jakarta, Strategydesk - Menyongsong tahun baru, sebagian besar publik AS optimis tahun depan akan lebih baik dari tahun ini, yang dianggap masa suram, menurut hasil survei terbaru.
Hasil polling Associated Press-GfK memperlihatkan 62% responden mengatakan optimis dengan apa yang akan datang pada 2012 untuk bangsa, dan 78% mengatakan optimis tahun depan punya prospek cerah untuk keluarga. Hasil survei itu juga memperlihatkan sekitar 68% orang Amerika menganggap 2011 sebagai tahun yang buruk, hanya 29% yang mengatakan baik. S
Seiring dengan membaiknya ekonomi, ekspektasi publik mengenai tahun depan mencapai level tertinggi sejak musim semi lalu. Sekitar 36% mengatakan yakin ada perbaikan kondisi ekonomi, dibandingkan 24% yang...>>>
mengatakan kondisi akan memburuk. Mengenai kondisi pribadi, 36% mengatakan berharap situasi keuangan meningkat, dan 11% mengatakan akan memburuk. Ini pertama kalinya sejak Mei jumlah orang yang optimis lebih besar dari yang pesimis.
Bagi sebagian besar, 2011 merupakan tahun berlanjutnya krisis ekonomi. Lapangan kerja sulit, banyak pekerjaan terjamin seperti pendidik dan pegawai negeri berubah karena pengetatan fiskal. Harga barang kebutuhan pokok, seperti pangan dan BBM, serta biaya kesehatan, mengalami kenaikan, menghimpit siapapun bahkan yang punya pekerjaan.
Sementara itu, para ekonom juga senada bahwa 2012 akan dimulai dengan momentum positif, tapip memperingatkan tingkat pertumbuhan bisa melambat karena berbagai faktor baik domestik maupun global. Bahkan, menurut mereka, tahun depan bisa menjadi buruk bila kondisi di Eropa ternyata semakin parah.
Polling ini dilaksanakan pada 8-12 DEsember oleh GfK Roper Public Affairs and Corporate Communications, melalui wawancara lewat telepon kepada 1000 orang di seluruh AS dengan margin kesalahan sampling plus atau minus 4 poin. 

Related

IHSG 2012 ?

JAKARTA (IFT) – Kalangan analis pasar modal memprediksi Indeks Harga Saham Gabungan berpotensi menguat 20% pada 2012 setelah Indonesia mendapatkan peringkat layak investasi (investment grade). Indeks ...

JEMBATAN SELAT SUNDA [JSS]

*Dampak Positip Ke Sektor Baja, Semen, Konstruksi BANDAR LAMPUNG (Lampost): Hari ini konsorsium jembatan Selat Sunda (JSS) resmi terbentuk. Hari ini pula, di Jakarta, anggota konsorsium yang terdiri ...

OBLIGASI INDONESIA MENARIK

JAKARTA (IFT) - Kenaikan peringkat utang Indonesia ke level layak investasi (investment grade) oleh Fitch Ratings, dalam jangka panjang akan mendorong masuknya modal asing ke Indonesia, termasuk ke ob...

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

CATATAN SAHAM PEMENANG

20) syukurselalu, akhir pekan yang luar biasa dengan segala kesederhanaan kita bidik peluang2 besar bersiaplah. minggu depan kita lanjut menebar jala memanen bersama, semoga 25apr25 #panenrayabersa...

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

mengalir teruslah mengalir. sungai yg mengalir sumber mata airnya tak pernah kering. mg ini bei mulai mengalirkan cuan. ada harapan pasca liburan mengalir lbh deras lagi doublecuan saham kawal sop mu...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times bangkit syukurlah sahabat pemenang bursa kita bangkit sesuai harapan. semoga menjadi awal yang baik internal gejolak pasar kita karena faktor domestik. danantara ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

tradinghalt bei terpaksa terapkan protokol darurat bursa saat koreksi sentuh 5%. nukik tajam bei beranomali dengan pasar global karena faktor domestik. distrust pada otoritas bursa dan pemerintah kul...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

Acak

IHSG

syukurselaluupaya keras pemerintah mulai membuahkan hasil. indikasi korona mulai terkendali. vaksin siap produksi masal akhir tahun ini, semoga. ini kabar baikbankingpasar masih d tekan pakai bc banki...

STRATEGI TRADING SEDERHANA

pelajaran dari kita trading bmtr1) beli d dasar dan cuan (ts) 20%2) walo beli saat pullback, tapi tetap harus terapkan CL. kita kena CL 5%3) jika kena CL jgn cepat2 buyback. sabar tgu support kuat ber...

PNLF

pnlf 183 s175 r190-200semogacuantrading batasi resiko 5%#rekomendasi #tradingsahampemenang 

ANTM

antm715 s700 r750-800semogacuantrading batasi resiko 5%ambil posisi sesuaikan dg sikon pasar. kondusif > beli d sekitar hrg closing kemaren. tertekan > beli d sekitar support#rekomendasi #tradin...

WHEN GENIUS FAILED

Sudah terlalu banyak bukti bahwa kecerdasan intelektual saja tidak cukup membuat seorang investor saham menjadi lebih pakar. Thn 1998, Long Term Capital Management L.P., sebuah perusahaan hedge fu...

WSBP

wsbp140 s135 r150-160walo blm ada katalis, tapi saham wsbp sdh kategori murah d banding hrg ipo 2017 di 490trading tetap batasi resiko 5%jika bermental investasi jk panjang seperti LKH, sdh bole perti...

LPKR

lpkr 122 s115/120 r130/150masih kategori harga dasar, bila bull potensinya besar drpd saham yg sudah terbang tinggitrading batasi resiko 5%semogakitacuanramerame#rekomendasi #tradingsahampemenang ...

ITMG

saham itmg, smoga cuansahabat investor, dapatkan broadcast tentang saham : rekomendasi, pembelajaran, info perkembangan pasar, dan inspirasi pemenang. free dari telegram sahampemenang t.me/sahamp...

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item