SUPER PAKAR DAN RAJA BANDARPUN BISA KEOK kita harus bagaimana ?

Sudah terlalu banyak bukti bahwa kecerdasan intelektual saja tidak cukup membuat seorang investor saham menjadi lebih pakar. Pada...




Sudah terlalu banyak bukti bahwa kecerdasan intelektual saja tidak cukup membuat seorang investor saham menjadi lebih pakar. Pada Tahun 1998, Long Term Capital Managemen L.P., sebuah perusahaan hedge fund yang dikelola oleh sepasukan ahli matematika, ilmuwan komputer, dan dua ekonom pemegang hadiah nobel, dengan tertunduk kehilangan lebih dari  2 miliar dollar dalam hitungan minggu pada sebuah pertarungan besar bahwa pasar obligasi akan segera kembali normal.

 Namun, pasar obligasi terus-menerus menjadi semakin dan semakin abnormal dan LTCM telah berhutang begitu besar sehingga kejatuhannya hampir menjungkirbalikkan sistem keuangan global. Contoh nyata berikutnya, ketika musim semi  tahun 1720, Sir Isaac Newton memiliki saham South Sea Company, saham yang paling hot di Inggris pada masa itu. Begitu melihat gejala pasar mulai tidak terkendali, sang ilmuan besar itu berkata bahwa ia "bisa menghitung gerakan benda-benda langit, tetapi ia tidak bisa mengalkulasi kegilaan orang". Newton memilih melepas saham South Sea-nya dan mendulang cuan 100%, yaitu sebesar 7.000 pound sterling. Namun hanya dalam beberapa bulan kemudian, sang mastro tersebut tergoda dan terhanyut oleh arus deras euforia pasar, Isaac Newton terjun kembali ke dalam pasar ketika harga sudah jauh lebih tinggi. Dan rugi 20.000 pound sterling. Sampai akhir hidupnya, ia melarang siapapun untuk menyebut kata "South Sea" di dekatnya [kedangkalan kecerdasan emosional tampak nyata di sini, sahammya yang disalahkan].


Sir Isaac Newton adalah salah satu orang jenius yang pernah  hidup di muka bumi, sebagaimana definisi kejeniusan menurut sebagian besar dari kita. Namun dalam pengertian Benjamin Graham, Newton sama sekali tidak mendekati cerdas, apalagi jenius sebagai investor. Dengan membiarkan hirukpikuk pasar menunggangi penilaiannya sendiri, ilmuan besar tersebut bertindak layaknya seorang spekulan saham dan sangat oportunitik.
Singkatnya, jika sampai saat ini masih belum berhasil menjadi pemenang di pasar saham, itu bukan karena anda kurang cerdas. Seperti Sir Isaac Newton & LTCM, mereka gagal karena kenekatan berjudi dengan pasar dengan resiko yang lebih besar dari apa yang sanggup ditanggung, dan  memahami dunia analisa saham lebih dari sisi teoritis bukan dari analisa yang sejalan dengan akal sehat. Filsuf besar Confucius berkata : "Our greatest glory is not in never falling, but in rising every time we fall.".



Referensi : - The Intelligent Investor
                    - Secrets of Millionaires Investors

Related

SAHAM HARI INI. Tetap ceria dalam segala cuaca

Saham beks kembali menggoda banyak pelaku pasar. Jurus kejar saat terbang sepertinya sudah menjadi hobby berat bagi sebagian trader kita. Sebenarnya tidak perlu repot2 analisa tentang beks,...

BUMN, GUNUNG KEMAKMURAN ATAU SARANG TIKUS ?

Dalam sebuah forum diskusi dengan adik2 mahasiswa, banyak yang mempertanyakan,  sandaran logis apa yang mendasari sahampemenang begitu "menjagokan" saham-saham gerbong Bumn ?  Jawabanny...

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

syukur ada begitu banyak hal untuk bersyukur. maka tidak seharusnya mencari-cari alasan untuk mengeluh. seperti pertarungan pasar hari ini, wirg kita berhasil lunas target 160 dulang cuan 160-85 = 88%...

CATATAN SAHAM PEMENANG

seperjalanan sesama pelaku pasar, kita adalah sahabat seperjalanan. bukan lawan sepertandingan. sudah seharusnya saling mensupport kepercayaan pasar sangat sensi terhadap faktor kepercayaan. kita ber...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kepaksayap rajawali tidak kuatir ranting pohon yang diinjaknya patah, sebab dia percaya pada kekuatan sayapnya. miliki mental pemenang. optimisme harus diatas rasa takut 38 8 sektor merah 3 sektor ij...

Acak

OPINI PASAR SAHAMPEMENANG

Untuk jangka menengah dan jangka panjang, IHSG dan mayoritas bursa global masih berada di jalur kebangkitan, hal ini disokong dengan semakin membaiknya struktur fundamental ekonomi dome...

SAHAM PEMENANG 10 APRIL 2014

Pola closing saham sawit salim ini (LSIP) kembali memberikan harapan untuk bangkit kembali. Rekomendasi sahampemenang : buy saham LSIP di sekitar harga closing 8 April 2014 ...

saham saham 888

kisah nyata. hampir 2 thn yg lalu, seorang sahabat datang ke rumah. beliau datang dgn "persenjataan lengkap" diantaranya laptop canggih, program2 analisis yang hebat dan mahal. beliaupun mengajukan p...

saham saham pemenang

Hari ini Ihsg berhasil menang tipis, semula kita berharap ihsg bisa terbang lebih tinggi bersama cerahnya cuaca intermarket. sampai garis finish sore ini, hampir semua indikator baik dari intermarket...

rakyat INDONESIA MEMILIH

Terima kasih untuk Pak SBY, KPU, TNI, Polri dan segenap masyarat Indonesia yang telah ikut serta mengawal pesta demokrasi damai 9 April 2014. Selamat mengunakan hak politik dan sela...

WeTON WIJAYAKARYA

Saham WTON  made in  WIKA hari ini listing perdana di BEI dengan harga 590 dan berpotensi menjadi saham pemenang. Seperti induknya (WIKA), performa dan prospek saham WTON tent...

PARAMETER INTERMARKET SAHAMPEMENANG

INDEX Dow Jones               1000 +00% Dow Confidence      1000 +00% Dow Banking           1000 +00% Dow Mi...

ETIK PROMOSI POLITIK

Semua orang mempunyai peluang untuk menjadi pemenang, namun setiap kontestasi haruslah dimenangkan secara terhormat. Promosi politik harusnya bertanding program, gagasan dan visi. Buk...

panenrayabersama

Liputan Ekonomi VOA

item