JEJAK LKH DI SAHAM PETROSEA
Lo Kheng Hong (LKH) yang dijuluki Warren Buffettnya Indonesia ini tercatat memiliki 9,09% saham PTRO. Pembelian (penambah...
https://sahampemenang.blogspot.com/2013/11/jejak-lo-kheng-hong-di-petrosea.html
Lo Kheng Hong (LKH) yang dijuluki Warren Buffettnya Indonesia ini tercatat memiliki 9,09% saham PTRO. Pembelian (penambahan) terakhir pada tgl 10 Oktober 2013 di hrg 1200-an. Note : namun bukan berarti saham PTRO untuk jangka pendek (trading/swing) akan terus mendaki dan tanpa resiko, karena beliau (Lo Kheng Hong) lebih beorientasi untuk investasi jangka panjang dan tidak ada indikator atau siapapun yang boleh dijadikan acuan absolut di pasar saham.