SAHAM SEKOCI (LAGI)
Saham sekoci Inaf 27 pebruari yang lalu sempat mendekati target pertama 350 (348) sebelum pullback ke 327 . Saham...
https://sahampemenang.blogspot.com/2015/03/saham-sekoci-lagi.html
Saham sekoci Inaf 27 pebruari yang lalu sempat mendekati target pertama 350 (348) sebelum pullback ke 327. Sahampemenang sudah menyarankan, resiko trading menjadi lebih terukur kalau saham sekoci farmasi milik negara ini berkonsolidasi mendekati support kokoh ma 60. Saat ini MA 60 masih di 320. Jadi, resiko saham Inaf sudah semakin terbatas.