KINERJA SRITEX (SAHAM SRIL) POSITIP

Bisnis.com , JAKARTA--Perusahaan tekstil dan garmen milik taipan Iwan Setiawan Lukminto, PT Sri Rejeki Isman Tbk. membuku...









Bisnis.com, JAKARTA--Perusahaan tekstil dan garmen milik taipan Iwan Setiawan Lukminto, PT Sri Rejeki Isman Tbk. membukukan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada entitas induk sebesar US$55,66 juta setara dengan Rp773,01 miliar (kurs Rp13.888 per dolar Amerika Serikat).
Berdasarkan laporan keuangan yang dirilis perseroan, Kamis (24/3/2016), disebutkan penjualan emiten berkode saham SRIL tersebut mencapai US$631,34 juta pada 2015, naik 10,3% dari sebelumnya US$589,08 juta.
Penjualan bersih yang dicapai perusahaan Sritex mencapai Rp621,99 juta, naik 12,14% dari sebelumnya US$554,62 juta. Beban pokok penjualan naik 6,1% menjadi US$458,57 juta sehingga laba kotor naik 8,9% menjadi US$133,41 juta dari US$122,41 juta.
Rugi selisih kurs terjadi penurunan 51,4% menjadi US$977.185 dari sebelumnya US$2,01 juta. Sehingga, laba dari operasi naik 4,8% dari US$93,57 juta menjadi US$98,08 juta.
Laba sebelum pajak penghasilan tercatat turun 2% menjadi US$64,58 juta dari US$65,92 juta. Laba tahun berjalan naik 10,32% menjadi US$55,66 juta dari US$50,45 juta.
Laba bersih yang dapat diatribusikan kepada entitas induk meningkat 7,17% menjadi US$55,66 juta dari tahun sebelumnya US$50,45 juta. Laba per saham dasar juga meningkat 11% menjadi US$0,0030 dari US$0,0027.
Per 31 Desember 2015, total aset Sri Rejeki Isman meningkat 7,7% menjadi US$753,34 juta dari US$698,86 juta. Liabilitas naik 8,3% menjadi US$506,6 juta dari US$467,43 juta dan ekuitas naik 19,5% menjadi US$276,74 juta dari US$231,43 juta.
Perdagangan saham Kamis (24/3/2016), saham SRIL naik 4,70% sebesar 14 poin ke level Rp312 per lembar. Selama setahun, saham SRIL memberikan return 27,03% dan negatif 19,79% sepanjang tahun berjalan dengan kapitalisasi pasar Rp5,8 triliun.


Related

SAHAM WTON MENUNGGU IJIN (LAMBAT) KERETA CEPAT

Rekomen saham wton masih keok, smoga cepat bangkit. Ada dua support pantul saham wton, smoga sudah bangkit dari support pertama Sahabat investor, dapatkan broadcast analisa dan upd...

CATATAN RAKYAT ATAS IPO SAHAM WASKITA BETON PRECAST

brp2 hal yg perlu teman2 tahu dan perhatikan, knp kita senggol ipo WBP 1) spy teman2 belajar dan 'mengalami' pengalaman mengikuti IPO. dan naik klas. next kalo org bicara IPO, bisa ikut me...

PETA TRAVELLING SRILMULYANA

Nona SRIL potensi traveeling lebih jauh lagi. Note tebal : rekomen ini hanya untuk yang sudah beli saham SRIL minggu yll, bukan rekom beli saat ini. Sahabat investor, dapatkan broadc...

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

syukur ada begitu banyak hal untuk bersyukur. maka tidak seharusnya mencari-cari alasan untuk mengeluh. seperti pertarungan pasar hari ini, wirg kita berhasil lunas target 160 dulang cuan 160-85 = 88%...

CATATAN SAHAM PEMENANG

seperjalanan sesama pelaku pasar, kita adalah sahabat seperjalanan. bukan lawan sepertandingan. sudah seharusnya saling mensupport kepercayaan pasar sangat sensi terhadap faktor kepercayaan. kita ber...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kepaksayap rajawali tidak kuatir ranting pohon yang diinjaknya patah, sebab dia percaya pada kekuatan sayapnya. miliki mental pemenang. optimisme harus diatas rasa takut 38 8 sektor merah 3 sektor ij...

Acak

PESAN PAK HABIBIE U/ #01 #02

https://www.idntimes.com/news/indonesia/teatrika/soroti-isu-politik-ini-pesan-bj-habibie-kepada-jokowi-dan-prabowo/full

TRUMP DORONG FED RATE TURUN

Jakarta, CNBC Indonesia - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump meminta bank sentral negaranya, the Federal Reserve, untuk memangkas suku bunga sebesar 1 poin persentase d...

PERAN EKO INDONESIA SEMAKIN BESAR

Saya kok makin optimis dengan Indonesia. Coba simak data dari Bloomberg ini. Kontribusi Indonesia untuk pertumbuhan ekonomi dunia adalah terbesar nomor 4 tahun 2018-2019, lalu persentase kontri...

ICBP saham lebaran

ICBP saham lebaran, smoga cuan sahabat investor, dapatkan broadcast tentang saham : rekomendasi, pembelajaran, info perkembangan pasar, dan inspirasi pemenang. free dari telegram sahampemenang...

INDIKATOR RAKYAT

Tabel strategi entry-exit dengan menggunakan indikator sederhana : ma 5-20-60.  Strategi ini digunakan pada saham uptrend beraturan dengan pola ma 5 (atas), 20 (tengah), 60 (bawa...

PRAY 4/SRI LANKA

kemanusiaan yang terluka ... semoga mundurnya peradaban kehidupan seperti yang terjadi di new zealand, sri lanka dll tidak terulang lagi

BRIS layak investasi

sahampememang pernah menyarankan tampung bris 540 utk investasi bbrp waktu yll. jika sahabat pemenang bermental investor, bris 555 saat ini msh d batas toleransi. setelah itu turun terus beli na...

STRONG MINDS DISCUSS IDEA

strong minds discuss ideas, average minds discuss events, weak minds discuss people socrates sahabat investor, dapatkan broadcast tentang saham : rekomendasi, pembelajaran, info per...

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item