HAKIKI NATAL ADALAH KARYA BUKAN RAYA
natal pesan natal bagiku sangat sederhana. bukan gemerlap raya apalagi gempita pesta. hakiki natal adalah karya. natal itu sahaja...

https://sahampemenang.blogspot.com/2016/12/hakiki-natal-adalah-karya-bukan-raya.html
natal
pesan natal bagiku sangat sederhana. bukan gemerlap raya apalagi gempita pesta. hakiki natal adalah karya.
natal itu sahaja, pesan dari kandang domba. hidup itu sederhana, tetapi dampaknya tidak bole sederhana.
impian kita harus hebat, dampak kita harus dahsyat. itulah pesan natal, dari kandang sahaja tetapi gemanya sampai ujung dunia.
selamat natal bagi sahabat pemenang yang merayakannya.