DEAL, FREEPORT S7 DIVESTASI SAHAM 51%
H asil perundingan pemerintah Indonesia dengan PT Freeport Indonesia memutuskan soal divestasi saham tetap 51%. Menteri Keuangan ...
https://sahampemenang.blogspot.com/2017/08/deal-freeport-s7-divestasi-saham-51.html
Hasil perundingan pemerintah Indonesia dengan PT Freeport Indonesia memutuskan soal divestasi saham tetap 51%.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan bahwa detail soal divestasi saham perusahaan tambang asal Amerika Serikat tersebut diharapkan selesai pada pekan ini.
“Detail soal divestasi diharapkan selesai minggu ini,” katanya saat konferensi pers, Selasa (29/8).