PROSPEK SAHAM MEDIA # MNCN
Industri media yang sempat terpuruk setahun terakhir, sejalan dengan rendahnya daya beli masyarakat yang berdampak pada perekonomian,...
https://sahampemenang.blogspot.com/2018/02/prospek-saham-media.html
Industri media yang sempat terpuruk setahun terakhir, sejalan dengan rendahnya daya beli masyarakat yang berdampak pada perekonomian, tampaknya akan kembali bangkit. Tahun ini adalah momentum yang sangat menguntungkan bagi industri media karena langsung disambut dengan berbagai event besar di dalam dan luar negeri.