CIPUTRA GROUP : TAHUN INI PROPERTI BANGKIT

Mulai pulihnya kondisi bisnis properti pada tahun 2018 ini ditandai optimisme pengembang dalam memasarkan produk-produknya. Ciputra Gro...


Mulai pulihnya kondisi bisnis properti pada tahun 2018 ini ditandai optimisme pengembang dalam memasarkan produk-produknya. Ciputra Group, misalnya, meyakini tahun ini adalah masa-masa kebangkitan properti. Terbukti proyek prestisiusnya di Kabupaten Tabanan, Bali, bertajuk Ciputra Beach Resort seluas 80 hektar, menuai penjualan signifikan.  Hingga awal Maret 2018, dua klaster perdananya yakni Nivata dan Sadana terjual sebanyak 70 persen dari total 300 unit. Padahal harganya tak bisa dibilang murah. Klaster Nivata yang dipasarakan sejak 2016 kini sudah tembus Rp 14 juta per meter persegi untuk dimensi terkecil dengan luas 197/250 meter persegi atau tipe Avani. Dengan kata lain, harga per unit dibanderol mulai dari Rp 4 miliar hingga Rp 5 miliar. Sementara tipe terbesar seukuran 238/300 meter persegi dalam desain Giri menyentuh angka Rp 15 juta per meter persegi atau Rp 6 miliar hingga Rp 8 miliar per unit. Sedangkan klaster Sadana yang lebih diperuntukkan bagi first time investor dipatok serentang Rp 850 juta hingga Rp 1,5 miliar. "Antusiasme pasar sangat positif.

Karena saat ini mereka para investor mulai percaya diri dan merasa secure menginvestasikan uangnya di properti. Penjualan terus naik ya. Kami harap sebelum 2018 berakhir, dua klaster ini sudah habis terjual," tutur Associate Director Marketing and Sales Ciputra Beach Resort Helen Hamzah kepada Kompas.com, Selasa (6/3/2018). Menurut Helen, para pembeli Ciputra Beach Resort dibedakan dalam dua genre. Pertama adalah generasi mapan dengan motif investasi untuk tempat tinggal keluarga.  Show unit Nivata Residence, Ciputra Beach Resort.(Kompas.com / Hilda B Alexander) Sementara genre lainnya adalah generasi milenial dengan kategori first time investor. Mereka ini berasal dari Jakarta, Surabaya, dan Medan yang merasa bahwa memiliki properti di Bali itu merupakan gengsi dan keharusan. Kompetisi Helen melanjutkan, bangkitnya sektor properti ini juga direpresentasikan dengan mulai banyaknya pengembangan-pengembangan baru di sekitar Ciputra Beach Resort. Tanpa menyebut nama, Helen mengatakan, pengembang-pengembang besar Nasional sudah mengokupasi lahan kosong di Tabanan untuk dikembangkan properti. "Kami sendiri merasa senang ada kompetitor. Itu berarti, kawasan ini akan hidup dan nilai investasi pun bakal naik tajam," kata Helen. Bayangkan, sebelum Ciputra menggarap kawasan ini, harga tanah masih berkisar antara Rp 2 juta hingga Rp 3 juta per meter persegi pada 2013.

Begitu raksasa properti Nasional ini masuk pada 2014, harga lahan langsung melesat menjadi Rp 5 juta hingga Rp 7 juta per meter persegi. Sekarang, posisinya sudah bertengger di angka Rp 9 juta per meter persegi. Selain dua klaster perdana ini, Ciputra dan mitra bisnisnya PT Central Tunasbumi Lestari sebagai pemilik lahan, juga mengembangkan Rosewood Residence sebanyak 40 unit, dan Rosewood Hotel and Resort dengan total 80 suites. Pengembangan dua jenis properti dengan bendera mewah itu akan dilakukan dalam waktu dekat begitu revisi desain rampung. Untuk merealisasikan pembangunan proyek ini, Ciputra dan PT Central Tunasbumi Lestari menginvestasikan dana serentang Rp 400 miliar hingga Rp 500 miliar.

line@ sahampemenang beralih ke telegram ->https://t.me/sahampemenang



Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Bisnis Properti Pulih, Ciputra Beach Resort Bali Terjual 70 Persen ", https://properti.kompas.com/read/2018/03/06/164326321/bisnis-properti-pulih-ciputra-beach-resort-bali-terjual-70-persen

Penulis : Hilda B Alexander

Editor : Hilda B Alexander


Related

DATA INTERMARKET

kopi pagi ☕️ sahampemenangdow bull didorong pasar melihat ada potensi the fed merubah arah kebijakan, tidak terlalu hawkish lagi. bei potensi lanjut bull ditopang sektor komoditas dan bankingcoal 160....

CATATAN SAHAM PEMENANG

starbuckssaham bintang adalah saham berpotensi besar yang terabaikan karena pasar sibuk memburu saham yang sudah menjadi bintang. pelipatgandaan profit akan kita dapatkan dari saham yang berpotensi me...

JADWAL DEVIDEN DAN IPO

14 september 2023BSSR CashDeviden CumDateENZO-W EndTradingESIP-W EndTrading#agendasaham 

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

syukur ada begitu banyak hal untuk bersyukur. maka tidak seharusnya mencari-cari alasan untuk mengeluh. seperti pertarungan pasar hari ini, wirg kita berhasil lunas target 160 dulang cuan 160-85 = 88%...

CATATAN SAHAM PEMENANG

seperjalanan sesama pelaku pasar, kita adalah sahabat seperjalanan. bukan lawan sepertandingan. sudah seharusnya saling mensupport kepercayaan pasar sangat sensi terhadap faktor kepercayaan. kita ber...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kepaksayap rajawali tidak kuatir ranting pohon yang diinjaknya patah, sebab dia percaya pada kekuatan sayapnya. miliki mental pemenang. optimisme harus diatas rasa takut 38 8 sektor merah 3 sektor ij...

Acak

analisa saham bnga

Saham Bank CIMB Niaga Hari Ini :  Best Buy = 1100, Spec Buy = 1170,  Cut Loss = 3%.

analisa saham unvr

Saham Denfensif Unilever Untuk Hari Ini : Best Buy = 16.250, Spec Buy :=16.500,  Stop Loss :=16.000.

365 daily inspirational # 13 bebas ketergantungan

Jejak Mula Pemenang Membebaskan Diri Dari Tembok Penjara Blok Mental Negatif. Jejak Lanjut Memerdekakan Diri Dari Segala Ketergantungan

analisa saham indf

Saham INDF hari ini : Best Buy : 4300. Spec Buy : 4600. Stop Loss 3% u/ rencana 1x in-out, 1.5% u/ rencana 2x in-out.

teknikal dow jones masih OK

Pasar saham wall street, khususnya bursa dow jones masih berjalan sesuai sekenario. Berusaha membatalkan death cross ma 20-60 dan menuju golden cross ma 5-20. Volume juga semakin Ok. Tapi kita perlu c...

365 daily inspirational #12 pengharapan

Bisa Jatuh Tapi Tidak Akan Dibiarkan Sampai Tergeletak. Itulah Pegangan Pengharapan Seorang Pemenang Akan  Kepedulian Sang Pemilik Kehidupan

menang tanpa tempur

Meningkatnya ekskalasi krissis bilateral Indonesia Malaysia sampai 'memaksa' Pak Beye harus menyiapkan pidato khusus. Di satu sisi adalah wajar kita tersinggung dan marah atas catatan panjang perlakua...

365 daily inspirational #11 fokus pada solusi

Panik Dan Sibuk Membicarakan Masalah Bukanlah Jawaban. Fokus Pada Jalan Keluar Adalah Anak Panah Kemenangan

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item