KINERJA EMITEN 2012 DIPREDIKSI + 20% LEBIH

IMQ 20 Jili 2012, Otoritas Bursa Efek Indonesia [BEI] optimis hingga akhir 2012 ini kinerja emiten di pasar modal akan tumbuh di atas 20%.  ...

IMQ 20 Jili 2012, Otoritas Bursa Efek Indonesia [BEI] optimis hingga akhir 2012 ini kinerja emiten di pasar modal akan tumbuh di atas 20%. Direktur Utama BEI Ito Warsito mengatakan hal ini dapat terlihat dari beberapa beberapa laporan keuangan emiten pada kuartal I-2012 yang menghasilkan laba yang cukup baik.
“Itu membuat kita optimis bahwa akhir tahun diproyeksikan bisa tumbuh diatas 20%," katanya di Jakarta, Jumat (20/7).
Ito menambahkan hingga semester I-2012 ini beberapa emiten yang telah melaporkan hasil kinerjanya memiliki pertumbuhan yang cukup bagus. 
“Hampir semua pertumbuhannya bagus, kecuali sektor tambang yang paling lemah dikarenakan harga tambang cenderung menurun, namun untuk keseluruhannya masih kita olah” tuturnya.
Disisi lain lanjut Ito, pertumbuhan laba ini ditopang oleh pertumbuhan ekonomi Indonesia yang positif.
Tercatat pada 2011 BEI mencatat laba emiten mencapai Rp236 triliun atau tumbuh 30% dibanding periode yang sama tahun sebelumnya.
Sementara itu Kepala Riset MNC Securities, Edwin Sebayang, mengungkapkan bagusnya kinerja emiten pada semester I-2012 tentunya akan memberikan penguatan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). 
“Hal ini tercermin dalam harga saham, dimana penguatan harga saham mendorong IHSG naik,” terangnya.
Edwin menambahkan pihaknya berharap investor melakukan investasi atas saham yang memiliki fundamental kuat, dana tunai besar, utang rendah, berbasis konsumer dan GCG tinggi (laporan keuangan disampaikan tepat waktu dan tanpa adanya revisi).

Related

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

CATATAN SAHAM PEMENANG

tradinghalt bei terpaksa terapkan protokol darurat bursa saat koreksi sentuh 5%. nukik tajam bei beranomali dengan pasar global karena faktor domestik. distrust pada otoritas bursa dan pemerintah kul...

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

syukur ada begitu banyak hal untuk bersyukur. maka tidak seharusnya mencari-cari alasan untuk mengeluh. seperti pertarungan pasar hari ini, wirg kita berhasil lunas target 160 dulang cuan 160-85 = 88%...

CATATAN SAHAM PEMENANG

seperjalanan sesama pelaku pasar, kita adalah sahabat seperjalanan. bukan lawan sepertandingan. sudah seharusnya saling mensupport kepercayaan pasar sangat sensi terhadap faktor kepercayaan. kita ber...

Acak

JANGAN PANIK

1) data positip korona wuhan, paket stimulus pemerintah dan bangkitnya pasar futures pagi ini d harapkan bisa menetralisir enerji negatif dari koreksi overdosis pasar global td malam (dow -3...

PSAB

1) peta psab bc 18-19 peb masih berlakubukan rekomen beli saat ini sahabat investor, dapatkan broadcast tentang saham : rekomendasi, pembelajaran, info perkembangan pasar, dan inspirasi...

KORONA BERLALU

sinyal (data) korona segera berlalu. total recovered meroket. sahabat investor, dapatkan broadcast tentang saham : rekomendasi, pembelajaran, info perkembangan pasar, dan inspirasi pemenang. fr...

SIDO INVESTASI repost

jika sahabat pemenang masih hold sido modal lama, d sarankan lanjut investasi walo target 1000 sudah tercapaipotensi sido masih besar. tentu dalam proses investasi melewati fase pasang surut,...

BNLI

bnli 1215pola ujung konsolidasitrading selalu batasi resiko 3-5%. investasi hanya u/mental terpilihsmogacuan#rekomendasi #trading

INDONESIA, BERSYUKURLAH

Musim dingin, ketika salju turun, di Eropa atau Amerika Utara, suhu bisa mencapai minus 40 derajat celsius. Artinya, kulkasmu masih lebih hangat. Itulah saat semua tetumbuhan "mati", kecuali pohon...

NONA ELSA

nona elsa 244mendekati histosupport resiko semakin terbatassaatnya tampung trading selalu batasi resiko 3-5%. investasi hy u/mental terpilihsemogacuan#rekomendasi #trading

BRIS

perbankan syariah bris 302 resiko semakin terbatas tampung tradingkan, jika masih terjadi koreksi. trading selalu batasi resiko 3-5% investasi ? hanya untuk mental terpilih

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item