SAUH DAN PATOK
Pengharapan itu adalah sauh (jangkar) yang kuat bagi kapal kehidupan untuk tidak terhanyut oleh arus deras dan tidak goyah ...
https://sahampemenang.blogspot.com/2013/11/sauh-dan-patok.html
Pengharapan itu adalah sauh (jangkar) yang kuat bagi kapal kehidupan untuk tidak terhanyut oleh arus deras dan tidak goyah di tengah terpaan gelombang besar. Lapangkanlah kemah pengharapanmu dan pancangkanlah kokoh patok-patokmu. Bersiaplah, karena setiap proses (goncangan) akan menghasilkan tangkapan (tuaian) yang lebih besar.