PAKAR : TAHUN INI RUPIAH AKAN KEMBALI BANGKIT

16 Januari 2014. JAKARTA, KOMPAS.com  — Sejumlah analis yang paling jitu versi Bloomberg meramal, rupiah akan bangkit dari posisi ter...



16 Januari 2014. JAKARTA, KOMPAS.com — Sejumlah analis yang paling jitu versi Bloomberg meramal, rupiah akan bangkit dari posisi terburuk menjadi yang nomor satu di antara mata uang Asia lainnya pada tahun ini.
Menurut Lloyds Banking Group Plc, rupiah akan menguat sebesar 6,8 persen pada 2014 ke level 11.400 per dollar AS. Sementara itu, Societe Generale SA melihat rupiah akan berada di level 10.250 pada akhir tahun mendatang. Sebagai perbandingan, nilai tengah 23 analis yang disurvei Bloomberg meramal posisi rupiah akan berada di level 12.200 per dollar AS.
Di antara 10 negara besar Asia, hanya China yang pertumbuhannya bisa mengalahkan Indonesia.
Ada beberapa faktor yang disinyalir akan memperkuat posisi rupiah. Salah satunya, pertumbuhan ekonomi Indonesia yang stabil serta berkurangnya defisit neraca perdagangan. Dua faktor tersebut kembali menjadi daya tarik bagi dana asing untuk kembali berinvestasi di Indonesia.
"Kami memprediksi saat ini posisi rupiah di bawah nilai seharusnya (undervalue) mengingat pertumbuhan Indonesia yang dinamis," jelas Jeavon Lolay, Director of Global Research Lloyds. 
Dia menambahkan, perekonomian Indonesia akan bergerak sejalan dengan pertumbuhan positif ekonomi global, yang pada akhirnya akan membantu pemulihan tingkat ekspor pada kuartal II mendatang.
Catatan saja, mata uang Indonesia ini sudah menguat 0,7 persen pada bulan ini menjadi 12.085 per dollar AS. Ini merupakan penguatan terbaik di antara 11 mata uang Asia yang paling sering diperdagangkan. (Barratut Taqiyyah)

Related

Berita Saham Indonesia 8724909262426558976
Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

mengalir teruslah mengalir. sungai yg mengalir sumber mata airnya tak pernah kering. mg ini bei mulai mengalirkan cuan. ada harapan pasca liburan mengalir lbh deras lagi doublecuan saham kawal sop mu...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times bangkit syukurlah sahabat pemenang bursa kita bangkit sesuai harapan. semoga menjadi awal yang baik internal gejolak pasar kita karena faktor domestik. danantara ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

tradinghalt bei terpaksa terapkan protokol darurat bursa saat koreksi sentuh 5%. nukik tajam bei beranomali dengan pasar global karena faktor domestik. distrust pada otoritas bursa dan pemerintah kul...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

Acak

The Relativity of LQ-45 Stock that exceed IHSG Performance

The Relativity of LQ-45 Stock that exceed IHSG PerformanceWeekly Investment Priority, updated since March 18, 20111. BTEL2. BUMI3. GJTL4. ASRI5. KLBF6, BDMN7. ITMG8. JSMR9. INCO10. BBNI11. INDY12. ADR...

Analisa saham BMRI

PRICE sedang melakukan konsolidasi pada support trendline dan garis fibo 50%. 3MA sedang "kopi darat"melakukan perundingan dengan topik " GC or DC" Dengan 4 candle terakhir pola DOJI n HAMMER dan ada ...

TLKM Reversal.....

TLKM, Big Cap yang sedang Bearish... secara fundamental tidak ada masalah, hanya ketatnya persaingan dan pasar yang mulai jenuh sehingga manajemen perlu mereposisi bisnis dan bahkan melakukan ekspansi...

GAMBARU !!! - Do your best until the end !!!

Copy paste dari milisnya Bro Tommy Yu...(yg juga kopas dr sumber lain.....jadi sy sendiri juga tidak tahu sumber aslinya), but it's a very nice reading for all of us. Subject: Say YES to Gambaru! M...

[berbagi] bukan penjelasan, tapi tindakan

........ memberimemberi jadi indahsaat kau bahagia melakukannya kapankah kau jadi pemberani?saat kau memberi pada saat memiliki sedikit usai memberi; bergegaslah berpalingbukan kewajibanmu menginga...

Case & Study #1 (PERNAHKAH ANDA MENGALAMI INI ??)

Makasih pak sem telah mengundang untuk buka lapak disini, bingung mau posting apa :) karena masih newbie. baca chart juga gak bisa, mau dipaksain gambar chart gak PeDe sama senior :) Saya mau coba bik...

The Big Five Indicators...

Sahabat, postingan ini saya copas dari millis saham obrolan bandar, karya dari  bro Andri. Ini adalah sebuah kerja rajin dan kerja cerdas yang harus kita hargai, dengan mengklasifikasikan ra...

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item