GARUDA KPK MENGISI KANTONG NEGARA

9 Pebruari 2014, Tambangnews.com.- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan koordinasi dan supervisi atas pengelolaan per...








9 Pebruari 2014, Tambangnews.com.- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan koordinasi dan supervisi atas pengelolaan pertambangan mineral dan batubara dengan kepala daerah di 12 provinsi guna mengatasi sejumlah persoalan bersama. Jumat (7/2) kemarin telah disepakati rencana aksi Korsup oleh 12 provinsi, yakni Riau, Jambi, Bangka Belitung, Sumatra Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara dan Maluku Utara.
Juru bicara KPK Johan Budi menjelaskan sesuai dengan pasal 33 UUD 1945, pengelolaan sumberdaya alam dan mineral harus digunakan sebesar-besarnya untuk kemakmuran rakyat. Ini juga telah menjadi semangat dalam UU No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara. UU ini mengamanatkan kewajiban untuk melakukan penciptaan nilai tambah secara nyata bagi perekonomian nasional. Penciptaan nilai tambah dilakukan sejak dari kegiatan penambangan, pengolahan dan pemurnian, serta pemanfaatan mineral dan batubara.

"Setidaknya, ada 10 persoalan yang melatarbelakangi pengelolaan pertambangan mineral dan batubara, yakni pengembangan sistem data dan informasi minerba masih bersifat
parsial, belum diterbitkannya semua aturan pelaksana UU No.4 tahun 2009 tentang pertambangan minerba, renegosiasi kontrak 34 KK dan 78 PKP2B belum terlaksana, peningkatan nilai tambah mineral dan batubara belum terlaksana dengan baik hingga persoalan kerugian Negara karena tidak dibayarkannya kewajiban keuangan sebab tidak optimalnya sanksi atas pelaku usaha yang tidak membayar kewajiban keuangannya," ungkap Johan.

Karena itu, rangkaian kegiatan Korsup ini bertujuan untuk mendorong terciptanya tata kelola pertambangan minerba yang efektif dengan sistem informasi dan data minerba yang memungkinkan pelaporan yang akurat dan tepat waktu dan adanya aturan yang memadai sehingga memungkinkan pelaksanaan tata kelola pertambangan minerba yang baik.

Pelaksanaan kegiatan akan diawali dengan rapat koordinasi lintas instansi pusat dan 12 pemerintah daerahInstansi pusat meliputi Kementerian ESDM, Kementerian Dalam Negeri, Kementerian Kehutanan, Kementerian Perdagangan, Kemen PAN & RB, BPK, BPN, Kementerian Perindustrian, Kementerian Lingkungan Hidup dan Deputi Perekonomian BPKP.

Rapat kerja telah menyepakati rencana aksi di 12 provinsi yang terkait lima hal, yakni penataan izin usaha pertambangan, pelaksanaan kewajiban keuangan pelaku usaha pertambangan minerba, pelaksanaan pengawasan produksi pertambangan minerba, pelaksanaan kewajiban pengolahan hasil tambang minerba dan pelaksanaan pengawasan penjualan dan pengangkutan hasil tambang minerba. 

"Ini akan berlangsung dalam kurun Februari-Juni 2014," pungkas Johan.  (bn01) 







Related

KRAKATAU STEEL & KRAKATAU POSCO

22 Desember 213. Jakarta, Aktual.co — Perseroan Terbatas Krakatau Steel Tbk (KS) siap mendukung penuh pengoperasian Krakatau Posco yang rencananya diresmikan oleh Presiden Susilo Bambang Yudh...

KONSUMSI CPO DUNIA TERUS MENINGKAT

Indonesiafinancetoday, 18 Desember 2013 - Konsumsi crude palm oil (CPO)  dunia hingga akhir 2013 akan mencapai 56,95 juta ton, naik sebesar 9,2% dibandingkan konsumsi tahun lalu. ...

UU MINERBA NO. 4 TAHUN 2009 DI TUNDA ?

16 Desmber 2013, TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Jero Wacik, menyatakan pelarangan ekspor mineral mentah yang sedianya berlaku pada 2014 ada kemungkinan dit...

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kehidupan psikologi berbisnis saham hanyalah perpindahan ruang dari psikologi kehidupan. jika ingin miliki psikologi trading dan investasi yang baik, maka benahi dulu psikologi kehidupan yg diawali de...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times akar akar masalah kepanikan pasar adalah hilangnya kepercayaan. public distrust. gagasan berdirinya holding bumn danantara adalah baik. tapi pasar terlanjur tidak ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

syukur ada begitu banyak hal untuk bersyukur. maka tidak seharusnya mencari-cari alasan untuk mengeluh. seperti pertarungan pasar hari ini, wirg kita berhasil lunas target 160 dulang cuan 160-85 = 88%...

CATATAN SAHAM PEMENANG

seperjalanan sesama pelaku pasar, kita adalah sahabat seperjalanan. bukan lawan sepertandingan. sudah seharusnya saling mensupport kepercayaan pasar sangat sensi terhadap faktor kepercayaan. kita ber...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kepaksayap rajawali tidak kuatir ranting pohon yang diinjaknya patah, sebab dia percaya pada kekuatan sayapnya. miliki mental pemenang. optimisme harus diatas rasa takut 38 8 sektor merah 3 sektor ij...

Acak

CATATAN SAHAM PEMENANG

saham syukurlah sahabat pemenang, hari ini kita panenrayabersama. wirg dan wood luar biasa. bvic juga hebat tapi kita tidak dapat barang kripto kripto kita aman. cadangan cuan besar karena kita akum ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

harapan banyak yg pesimis ditahun ini, itu hal wajar. kita melihat dengan sudut pandang positip posibilitas, justru tahun ini adalah tahun pemenang. pasar kita sdh melewati proses berat 2024, sambutla...

CATATAN SAHAM PEMENANG

ethereum setelah xrp modal 0.638 superbull sentuh 3.18. potensi selanjutnya di eth modal 2.2k dan 3k. jika eth tidak bergerak cepat, posisinya sebagai kripto bermarcap terbesar no 2 potensi digeser xr...

CATATAN SAHAM PEMENANG

sejuk setelah kering sekian lama, hari ini ladang bei mulai sejuk. hujan capital inflow telah turun lagi. semoga menjadi awal yang baik kripto setelah melewati gelombang volatilitas sepekan, hari ini...

CATATAN SAHAM PEMENANG

rajaratu setelah panenrayabersama di saham raja 2th yll. kita lanjut panenrayabersama di saham ratu. dari analisa volume, msh terbuka potensi ratu lanjut ar kanan besok ipo saat instablitas pasar dom...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kabarbaik awal yang baik. kita memulai hari baru di tahun baru 2025 dengan panenrayabersama di pasar saham dan kripto harapan dimana ada harapan disitu ada peluang. tantangan ? tentu kita harus obyek...

CATATAN SAHAM PEMENANG

kripto ada indikasi, altcoin season sudah semakin dekat, kawal terus kripto2 modal murah kita. semoga kita panenrayabersama desember sisa 2hari bursa, smoga membawa kabar baik. november desember tahu...

CATATAN SAHAM PEMENANG

bull syukurlah bei berhasil closing hijo di akhir pekan. sementara tetap disarankan jangan agresif di pasar, bursa belum sepenuhnya aman merah desember th ini window dressing yg tertunda. porto kita ...

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item