BE STRONG

Jadilah kuat, tetap kuat, dan menjadikan kuat Anak : "Ayah, Ayah temanku membiarkan nyamuk menggigit tangannya sampa...





Jadilah kuat, tetap kuat, dan menjadikan kuat


Anak : "Ayah, Ayah temanku membiarkan nyamuk menggigit tangannya sampai kenyang, maksudnya supaya nyamuk itu tidak akan menggigit anaknya. Apakah Ayah akan melakukan hal yang sama?"

Ayah: "Tidak, Nak...tetapi ayah akan mengusir nyamuk sepanjang malam supaya tidak menggigit siapapun!"

Anak: "Oya Ayah, aku pernah membaca cerita tentang seorang Ayah yang rela tidak makan supaya anak-anaknya bisa makan sampai kenyang. Apakah Ayah akan melakukan hal yang sama?"

Ayah: "Tidak, Nak.. Ayah akan bekerja sekuat tenaga supaya kita semua bisa makan dengan kenyang dan kamu tidak harus sulit menelan makanan karena merasa tidak tega melihat Ayahmu sedang menahan lapar!"

Sang Anakpun tersenyum bangga mendengar apa yang dikatakan Ayahnya...

Anak: "Kalau begitu, aku boleh selalu menyandarkan diriku kepada Ayah, ya?"

Sambil memeluk sang anak....
Ayah:"Tidak, Nak...Ayah akan mengajarimu berdiri kokoh di atas kakimu sendiri, supaya engkau tidak harus jatuh tergeletak ketika suatu saat Ayah harus pergi meninggalkanmu"

Ayah yang bijak bukan hanya berhasil menjadikan dirinya tempat bersandar, tetapi juga berhasil membuat sandaran itu tidak diperlukan...

Prof. Joni Hermana




Related

MELIHAT TERANG

Melihat terang"Ketika dituliskan dalam karakter kanji, kata ‘krisis’ terdiri dari dua bagian – yang satu mewakili waspada, dan yang satu lagi mewakili kesempatan,” demikian ungkap Presiden AS John F. ...

DEK, KAMU BISA

Henry Ford, sang penemu mobil "Ford", adalah orang yang menerima begitu banyak sindiran, pelemehan dan perkataan-perkataan yang melemahkan dari banyak orang. Mimpi besarnya menciptakan mobil ...

SANG PENEPUK BAHU. Pembangun, bukan perusak

非常舒服的一段話。。。。。Berikut adalah perkataan yang menguatkan人和人相遇,靠的是一點缘分。Bertemu bukan karena kebetulan人和人相處,靠的是一點誠意。Berteman karena ketulusan.思念别人是一種温馨。被别人思念是一種幸福Mengingat seseorang itu menyen...

Powered by Investing.com

TELEGRAM SAHAMPEMENANG

SAHAMPEMENANG PREMIUM

terpopulerTerbaruAcak

Terbaru

CATATAN SAHAM PEMENANG

jelang libur labour day besok sebagian saham kita berkonsolidasi, itu hal wajar. tidak perlu kuatir berlebihan karena mayoritas porto kita saham sehat modal murah dan msh posisi cuan bless menjd pemb...

TELEGRAM SAHAM PEMENANG

free. sahabat pemenang bisa dapatkan rekomendasi, edukasi, dan inspirasi dengan paradigma pemenang. hanya dengan bergabung di telegram t.me/sahampemenangSAHAMPEMENANG FOKUS PADA CHANNEL TELEGRAM&...

CATATAN SAHAM PEMENANG

20) syukurselalu, akhir pekan yang luar biasa dengan segala kesederhanaan kita bidik peluang2 besar bersiaplah. minggu depan kita lanjut menebar jala memanen bersama, semoga 25apr25 #panenrayabersa...

CATATAN SAHAM PEMENANG

mengalir teruslah mengalir. sungai yg mengalir sumber mata airnya tak pernah kering. mg ini bei mulai mengalirkan cuan. ada harapan pasca liburan mengalir lbh deras lagi doublecuan saham kawal sop mu...

CATATAN SAHAM PEMENANG

cultivating hope in uncertain times bangkit syukurlah sahabat pemenang bursa kita bangkit sesuai harapan. semoga menjadi awal yang baik internal gejolak pasar kita karena faktor domestik. danantara ...

CATATAN SAHAM PEMENANG

tradinghalt bei terpaksa terapkan protokol darurat bursa saat koreksi sentuh 5%. nukik tajam bei beranomali dengan pasar global karena faktor domestik. distrust pada otoritas bursa dan pemerintah kul...

CATATAN SAHAM PEMENANG

grusagrusu pasar tiada henti produksi peluang pd sgl dinamikanya, termasuk saat bursa panik. bersikaplah tenang berhadapan dgn gejolak pasar. grusa grusu hy menambah gaduh mendahului kita mengambil p...

CATATAN SAHAM PEMENANG

panenraya kekuatan kebersamaan itu luar biasa, menumbangkan berbagai katalis negatif. ketika otoritas bursa, pemerintah, dan  masyarakat bursa bersatu maka ladang bei menjadi ijo royo-royo 2rdn ...

Acak

BEI BUKAN BURSA YANG LEMAH

bei (eido), asia dan jones pada 1 minggu terakhirbei bukan pasar yang lemah

AGAMA JANGAN JADI KOMODITAS POLITIK

http://banjarmasin.tribunnews.com/2018/12/23/ketika-maruf-amin-bilang-ingin-agama-tak-jadi-komoditas-politik-itu-kan-ujaran-kebencian

NATAL

sahaja teplok kandang jadilah terang selamat Natal bagi sahabat pemenang yang merayakanya

KEMANUSIAAN LEBIH UTAMA DARI POLITIK

https://news.detik.com/berita/4354733/alissa-wahid-gus-dur-pentingkan-kemanusiaan-ketimbang-politik

FREEPORT

Saya kirim ucapan selamat. Untuk Ignatius Jonan. Menteri ESDM. Juga untuk Budi Sadikin. CEO Inalum. Tentang Freeport. Yang berhasil dikuasai Indonesia 51 persen. Sejak minggu ini. Pun sebetulnya ...

HENTIKAN POLITIK KEBENCIAN

http://aceh.tribunnews.com/2018/12/03/hentikan-politik-kebencian

PRAY FOR BANTEN-LAMPUNG

http://kaltim.tribunnews.com/2018/12/23/ratusan-personel-tagana-evakuasi-korban-tsunami-banten-dan-lampung

BAPAK BANGSA

Gus Dur, bagi Daniel, adalah guru bangsa yang dapat menjadi teladan bagi semua orang. Dari seluruh pemikiran dan kerja-kerja Gus Dur, jika diperas menjadi satu kata, intisari dari sosok Gus Dur ...

panenrayabersama

Ekonomi - VoA

Liputan Ekonomi VOA

item